Minggu, 29 September 2019

Melihat Indahnya Tiga Pulau Surga Yang ada di Lombok 


  

Poker Online Lombok adalah salah satu destinasi yang terkenal baik di domestik maupun internasional. Lombok termasuk destinasi favorite bagi wisatawan setelah Pulau Dewata Bali. dari sekian banyak objek wisata yang ada di Lombok, Para wisatawan tampaknya takkan melewatkan kawasan di pantai barat lombok. selain pantai senggigi, Lombok memiliki tiga pulau yang eksotis ( yang disebut dengan nama Gili ). Pulau ini menjadi tempat favorite bagi wisatawan lokal maupun dari mancanegara untuk mengisi liburan mereka.

Ketiga pulau Gili eksotis dilombok itu adalah Gili Trawangan, Gili Air dan Gili Meno . Ketiga Gili itu seakan mampu mewakili semua keindahan pantai-pantai yang ada dilombok. Untuk berkunjung ketiga pulau Gili ini sekitar 30 Menit,dengan menaiki speedboat atau perahu, saat anda melakukan perjalanan,anda akan disuguhkan dengan panorama yang sangat memukau,air yang jernih nan cantik berwarna biru tua,biru muda sampai hijau muda,bahkan anda bisa melihat dasar lautnya karena kejernihannya.tidak hanya itu ketiga pulau Gili memiliki suasana alam dan ciri khas yang berbeda. 



1. Gili Trawangan  





Gili Trawangan merupakan pulau yang paling jauh dari pulau lombok utama,Gili Trawangan merupakan paling populer dan banyak peminatnya,Bisa dibilang Gili Trawangan adalah pusat atau ibukota dari dua gili lainnya karena Gili trawangan memiliki fasilitas yang sangat lengkap.kebanyakan wisatawan yang kesini adalah mereka yang berjiwa muda dan penuh semngat. Berkunjung ke gili kita akan disambut dengan serentelan Bar dan Beach Club yang terletak disisi jalan utama pulau ini. Nama Gili trawangan sangat akrab diakitkan dengan Night club. jika ingin berkeliling di pulau ini kiota dapat menyewa sepeda atau andong khas lombok yang tersedia banyak dipulau ini,dikarenakan di pulau ini tidak diperbolehkan menggunakan kendaraan bermotor. dan Bagi pecinta beach party, Pulau ini adalah destinasi yang cocok,beberapa beach clun memfasilitasi tema party yang unik. kalau untuk tempat makan dan penginapan,tenang saja di pulau ini sudah difasilitasi fasilitas lengkap dengan banyaknya hotel dan resort dari hari harga terendah hinggah termahal,dan dipulau ini banyak restoran,cafe hingga bar .

2. Gili Meno



Gili Meno di apit Oleh gili trawangan dan gili air,jika anda mengambil paket 3 pulau,maka kapal anda akan berhenti sejenak untuk lunch ni Gili Meno.Jika ingin melihat penyu berenang. Gili meno memiliki titik dimana penyu-penyu bisa berenang dipagi hingga sore hari. sama seperti Gili Trawangan dan Gili Air,pengunjung tidak diperbolehkan menggunakan kendaraan bermotor.sesampai dipulau Gili suasana begitu tenang,penginapan dan homstay tidak terlihat dijalan utama,melainkan di sub sub jalan,banyak pula restaurant tidak sebising di Gili Trawangan.di pulau ini cocok buat pasangan yang ingin berbulan madu atau membutuhkan liburan yang jauh dari kebisingan,Gili meno adalah tempat yang cocok.di gili Meno terdapat danau air asin yang terletak di tengah Pulau Gili Mno,Danau Meno dikelilingi Hutan bakau ( magrove ) dengan luas sekitar enam hektar.

3. Gili Air 



Gili Air terletak dengan daratan Pulau Lombok.Gili air setipe dengan Gili Meno,dengan karakteristiknya yang privat.jika berjalan kedalam Gili Air akan ditemukan penduduk asli Gili Air juga beberapa area magrove. yang membedakan gili air dari yang lainya pulau ini banyak penduduk asli pulau yang ramah dan sopan terhadang wisatawan yang datang kepulau ini,dan mereka menjual makanan dan kerajinan tangan khas dari lombok yang memiliki harga yang bersahabat dengan kantong wisatawan. 

Nah, kalau memang mau liburan bersama teman-teman, gili trawangan dirasa sangat cocok untuk seseruan bareng, kalau butuh tempat yang lebih privat, pilihan jatuh ke Gili Meno dan Gili Air. Namun ke duanya memiliki karakter yang berbeda tapi tentunya masih dengan air nya yang jernih serta view gunung rinjani yang membingkai background pantai. Ketiga gili ini juga sudah pasti bebas dari polusi, karena kendaraan bermotor tidak di perbolehkan disini. Satu-satu nya kendaraan utama adalah cidomo atau delman yang di tarik oleh kuda.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar